Manfaatkan Area Ladies Parking, Ini Keuntungannya buat Perempuan

Posted on Posted in Uncategorized

JAKARTA, KOMPAS.com – Area parkir khusus perempuan atau ladies parking, biasa ditemui di pusat perbelanjaan. Buat pengendara perempuan, jangan ragu memanfaatkannya karena ada keuntungan dengan parkir di area khusus tersebut. Menurut Rio Octaviano, Ketua Indonesia Parking Association (IPA), sebenarnya tidak ada tujuan khusus dibuatnya ladies parking. Hal itu tergantung dengan kebijakan manajemen dan properti. “Secara […]